Powered By Blogger

Senin, 04 Januari 2016

Laporan Pengeluaran Anggaran Pondok Pesantren Wirausaha Darrul Muttaqien Batu Bulan Desember 2015

 Gotong Royong santri dan warga bangkon, Pendem, Batu



Santri PPW Darul Muttaqin Batu berbaur dengan warga sekitar untuk melakukan kerja bhakti memperbaiki sungai dan selokan.

Alhamdulillah, diawal Tahun 2016 ini kami masih dapat melaksanakan program Pondok dengan baik, Kami Sampaikan Jazakallahu Khoiron Katshiiro kepada para donatur dan para pihak yang telah membantu 
kelancaran operasional PPW Darul Muttaqin Batu. Semoga Amal ibadah yang kita lakukan dicatat sebagai 
amal sholih, dimudahkan ibadah, rizki dan kehidupan kita, dijadikan sakinah keluarga kita
dan Inshaaalloh kelak di akherta kita bersama-sama dalamsyurganya dalam naungan RidhoNya. Amiin Yaa 
Robbal 'Alamin.





TTD



Pengurus
Laporan Pengeluaran Anggaran PP Darrul Muttaqien Desember 2015
No Jenis Transaksi Total (Rp) Keterangan
1 Biaya Listrik           450,000.00
2 Biaya Air             60,000.00
3 Beasiswa santri           750,000.00
4 Pembelian Printer       1,600,000.00
Total       2,860,000.00





Laporan Pemasukan Anggaran PP Darrul Muttaqien Desember 2015
No Jenis Pemasukan Total (Rp) Keterangan
1 Infaq Bu Z (beasiswa santri)           350,000.00
2 Infaq Pak Z (beasiswa santri)           350,000.00
3 Infaq Pak IC       1,000,000.00

Total       1,700,000.00




Neraca Saldo PP Darul Muttaqien Desember 2015
No Jenis Transaksi Pemasukan Pengeluaran Sisa Uang
1 Saldo Bulan Lalu           821,200.00
2 Pemasukan bulan ini       1,700,000.00
3 pengeluaran bulan ini        2,860,000.00
Total       2,521,200.00        2,860,000.00               (338,800.00)








Penanggung Jawab








Redi Bintarto
Catatan:


 Kami membuka peluang bagi Anda yang berprofesi sebagai seorang pengusaha 
dan Ingin mengamalkan "ilmu yang bermanfaat" khususnya masalah kewirausahaan maupun marketing,
kepada para santri, kami persilahkan menghubungi pengurus di 081235666800 (Redi B)
Kami juga membuka kesempatan bagi anda yang ingin beramal jariyah, kepada para santri dan Pondok
dalam bentuk infaq, shodaqoh, waqaf dan bantuan bentuk apapun melalui:
Rekening nomor : 7004795223


Atas Nama Pesantren Darul Muttaqin


Bank Syariah Mandiri Cabang Malang


Atau langsung disalurkan ke


Pondok Pesantren Wirausaha Darul Muttaqin

RT 17 RW 04 Dusun Bangkon  Desa Pendem Kec. Junrejo, Batu Jawa Timur Indonesia
Atau langsung disalurkan ke


TK Cahya Hati


Jalan Manggar No 7 Sengkaling Dau Malang.

Beberapa santri yang mampu membantu(swadaya) biaya kebutuhan sehari-hari





Rencana Pondok kedepan yang belum terealisasi
No Jenis Keperluan Jumlah Biaya (Rp)
1 Rumah tinggal untuk pengasuh kewirausahaan dan tamu            145,000,000.00
2 LCD Proyektor Epson + Screen + Braket              4,500,000.00



3 perbaikan musholla dan asrama pondok              3,000,000.00
Total         152,500,000.00

Tidak ada komentar:

Posting Komentar